Wabup Sapa Para Pedagang Di Stand Perayaan HUT Curup
Tutur Sapa Wakil Bupati Rejang Lebong Iqbal Bastari Dengan Pedagang
|
TrotoarNews- Selasa (03-07-2018) sore, wakil bupati rejang lebong, Iqbal bastari secara tiba tiba mendatangi para pedagang di stand perayaan hut curup yang ke 138, Di lapangan dwi tunggal curup.
Iqbal datang seorang diri, Dan kedatangannya di sambut baik dan tampak para pedagang tak kuasa menahan rasa gembira mereka, Atas kehadiran orang nomor dua ini.
Dari pernyataan iqbal dengan TrotoarNews, Kedatangannya ke stand para pedagang, Dalam rangka tutur sapa, Dan silahturahmi, Serta memantau langsung keadaan di area stand para pedagang.
"Hal ini di lakukannya, Sebagai bentuk kepedulian terhadap para pedagang, Meskipun tidak di lakukan secara resmi tandas iqbal.
Dan dengan rendah hati, Iqbal mengatakan jika hal ini suatu hal yang wajar sesama umat manusia".
Penulis : Andeka Saputra
Editing : Andeka Saputra